top of page
Search

Takjil dengan 1000 hasiat

Writer's picture: IAN REYNALDIIAN REYNALDI

Tidak hanya kolak, sop buah dan takjil lainnya, ternyata ada juga loh takjil yang masih kurang diketahui oleh masyarakat luas meskipun memiliki khasiat yang banyak terutama di bulan puasa ini. Selain susu kurma, buah karma ternyata dapat dijadikan sebagai jus yang tentunya sangat cocok apabila dipadukan dengan madu sebagai pemanis alami untuk menjaga daya tahan tubuh.


Kira-kira bagaimana ya caranya untuk membuat Jus Kurma Madu ini, yuk disimak resepnya!


Bahan-bahan:

  • 5 buah kurma yang sudah dibuang bijinya dan dipotong kecil-kecil

  • 3 sendok makan madu sukatani

  • 100 ml air es

  • 3 sendok makan es batu


Cara pembuatan:

  • Siapkan blender lalu masukkan bahan-bahan yang telah disiapkan

  • Blender bahan-bahan tersebut hingga teksturnya halus

  • Tuangkan sedikit madu kedalam gelas untuk menambah citra rasa madu dalam minuman

  • Setelah semua bahan telah diblender tuangkan jus kurma madu kedalam gelas yang telah disiapkan

  • Minuman siap disajikan


Gampang kan cara buatnya, tunggu apalagi yuk buat jus kurma madu bersama-sama

Selamat mencoba!


4 views0 comments

Recent Posts

See All

Comments


Post: Blog2_Post

Formulir Berlangganan

Terima kasih karena telah mengirimkan!

©2021 by Madu Sukatani Official. Proudly created with Wix.com

bottom of page